ITEKES BALI

Institut Teknologi dan Kesehatan Bali

Institute of Technology and Health Bali

Seminar Long Term Care For Woman With HIV/AIDS: Challenges of the Triple Elimination to Achieve 3 Zero

Seminar Long Term Care For Woman With HIV/AIDS: Challenges of the Triple Elimination to Achieve 3 Zero

Senin, 6 Mei 2024, ITEKES Bali melaksanakan seminar Long Term Care For Woman With HIV/AIDS: Challenges of the Triple Elimination to Achieve 3 Zero. Pembicara pada seminar ini adalah Profesor Kathlene Noor dari Universitas Illinois Chicago, USA dan pembicara dari internal ITEKES Bali yaitu Ns. Ni Komang Tri Agustini, S.Kep., M.Kep. dan

Seminar diikuti oleh dosen dan mahasiswa ITEKES Bali dari prodi Keperawatan dan Kebidanan, mahasiswa peserta program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) batch 4, serta mahasiswa dan dosen asing peserta program Student & Faculty Exchange 2024 dari Saint Louis College Thailand. Seminar ini diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan dan pengalaman mahasiswa dan dosen dalam pencegahan HIV/AIDS terutama pada ibu hamil.