ITEKES BALI

Institut Teknologi dan Kesehatan Bali

Institute of Technology and Health Bali

Berita ITEKES BALI

Mahasiswa ITEKES Bali Mengikuti Program Student Exchange: Traditional Complementary Medicine (TCM) 2024 di National Taipei University of Nursing and Health Sciences (NTUNHS), Taiwan.

2 orang mahasiswa dan 1 orang dosen dari Prodi Sarjana Terapan Akupuntur dan Pengobatan Herbal ITEKES Bali mengikuti program Student and Faculty Exchange: Traditional Complementary Medicine (TCM) selama 2 minggu, dari tanggal 8 – 20 Juli 2024 di National Taipei[...]

Segenap civitas akademika ITEKES Bali mengucapkan Selamat Hari Raya Pagerwesi kepada seluruh umat Hindu.

Hari ini dirayakan mengandung filosofis sebagai simbol keteguhan iman. Pagerwesi berasal dari kata Pager yang berarti pagar atau pelindung, dan Wesi yang berarti besi. Mari pagari ilmu pengetahuan dengan dharma dan kasih sehingga kita senantiasa menjalani kehidupan dalam kebajikan dan[...]

Segenap Civitas Akademika ITEKES Bali mengucapkan Rahajeng Rahina Saraswati

Selamat merayakan Hari Raya Suci Saraswati, 13 Juli 2024 kepada seluruh umat Hindu. Semoga dengan turunnya ilmu pengetahuan yang suci akan membawa kita selalu dalam kebaikan dan kebijaksanaan serta memberikan bekal yang berguna bagi kita dalam menjalani kehidupan. [...]

Penandatanganan Kerja Sama (PKS) antara ITEKES Bali dan BNN Provinsi Bali.

Senin, 8 Juli 2024 telah dilaksanakan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) antara ITEKES Bali dan BNN Propinsi Bali tentang Pencegahan dan Pemberantasan Narkoba dan Duta AMUBA (Anak Muda Anti Narkoba) propinsi Bali. Melalui kerja sama ini edukasi mengenai narkoba diharapkan[...]

Workshop Penyusunan Modul Pembelajaran dan Praktikum ITEKES Bali

Dalam rangka pemutakhiran media pembelajaran pada Prodi Sarjana Keperawatan, ITEKES Bali menyelenggarakan workshop penyusunan Modul Pembelajaran dan Praktikum dengan menghadirkan pembicara Dr. Enie Noviestari, S.Kp., MSN dari Universitas Indonesia. Kegiatan workshop ini dilaksanakan selama 2 hari, yaitu tanggal 27 –[...]

Kuliah Pakar Manajemen Keperawatan

Kamis, 27 Juni 2024, telah diselenggarakan Kuliah Pakar Manajemen Keperawatan di Kampus II ITEKES Bali. Narasumber pada kuliah pakar ini adalah Dr. Hanny Handiyani, S.Kp., M.Kep. Kegiatan kuliah pakar ini diikuti oleh mahasiswa prodi Sarjana Keperawatan dan Magister Keperawatan secara[...]